Lakukan yang Terbaik Sejak Sekarang

1 Korintus 3:13Sekali kelak pekerjaan masing-masing orang akan nampak. Karena hari Tuhan akan menyatakannya, sebab ia akan nampak dengan api dan bagaimana pekerjaan masing-masing orang akan diuji oleh api itu. Seorang manajer pembangunan perumahan ingin mengundurkan diri dari jabatannya. Dia membuat surat pengunduran diri kepada pemilik perusahaan. Pemilik perusahaan tekejut dan tak menyangka manajer kepercayaannya…